Cara Registrasi Anggota baru SDM - PDSP

Khusus buat rekan OPS masih banyak rekan yang  kebingungan bagaimana cara  Registrasi Anggota SDM-PDSP agar dapat mengakses laman VerValPD. 

Masih ada OPS yang bertanya:
#Pak/Ibu mengapa saya tidak bisa login di laman VerVal Pd ? saya mau memperbaiki data PD saya  yg ternyata masih ada yg salah nama & Tanggal lahir ??
@Jawab. Apa Bpk/Ibu sdh teregistrasi sebagia Anggota PDSP ?? 
 #Belum Pak/Ibu...... Bagaimana cara mendaftarnya Pak/Ibu ???
@Jawab. ####!!!??

Jika masih ada kasus seperti diatas 
Berikut langkahnya jika teman OP KK dan  OPSekolah  ingin mendaftar Anggota Baru pada laman SDM -PDSP 
  1. Buka halaman http://sdm.data.kemdikbud.go.id 
  2. Pada menu yang tersdia pada laman sdm.data.kemendikbud Klik Registrasi Anggota
  3. Jika anda OP KK maka pilih Dinas  baca secara lengkap dan benar, pada kolom penugasan, pilihlah penugasn UN sesuai jenjang sekolahnya atau merangkap, Kemudian lampirkan SK KK-DATADIK
  4. Jika  anda OPSekolah pilih Operator Sekolah  lampirkan SK Penugasan yang di tanda tangani oleh kepala sekolah yang menerangkan bahwa untuk pengelolahan data pendidikan pada situs http://sdm.data.kemdikbud.go.id  dalam bentuk file PDF. 
  5. Akhiri dengan klik Registrasi.
  6. Tunggu pengajuanNya disetujui oleh PDSP.
  7. Untuk OPSekolah Jika telah di setujui silahkan login pada aplikasi VerVal PD vervalpd.data.kemdikbud.go.id/app/home untuk edit data siswa, dan http://un.data.kemdikbud. go.id untuk mengecek Data calon Peserta Ujian.


contoh SK Penugasan Operator  Sekolah

dapodik bangkalan



Postingan terkait:

Comments
0 Comments

Belum ada tanggapan untuk "Cara Registrasi Anggota baru SDM - PDSP"